Balado Kentang Telur Puyuh Kamu bisa memasak Balado Kentang Telur Puyuh menggunakan 10 bahan dan 5 langkah. Begini cara memasaknya.

Bahan-bahan memasak Balado Kentang Telur Puyuh

  1. Bunda butuh 20 butir telur puyuh, rebus dan kupas kulitnya.
  2. Siapkan 2 bh kentang (500gr kurleb), potong dadu dan goreng matang.
  3. Siapkan 5 siung bawang merah, iris tipis.
  4. Siapkan 5 siung bawang putih, iris tipis.
  5. Siapkan 2 lembar daun jeruk, buang tulang robek robek.
  6. Siapkan Secukupnya garam.
  7. Siapkan 1/2 sdt Gula pasir.
  8. Siapkan 1/2 sdt Kaldu jamur bubuk.
  9. Bunda butuh 15 buah cabe merah keriting.
  10. Siapkan 1 buah tomat ukuran kecil.

Langkah-langkah untuk buat Balado Kentang Telur Puyuh

  1. Kupas dan potong kentang, cuci dan tiriskan. Goreng di minyak panas. Sisihkan. Rebus telur puyuh hingga matang dan kupas lalu sisihkan..
  2. Rajang bawang merah dan bawang putih, sisihkan. Blender cabe dan tomat hingga halus. Semua bahan sudah siap diolah..
  3. Tumis bawang merah, bawang putih dan daun jeruk sampai harum. Masukkan cabe. Aduk sampai matang.. Tandanya kalau minyak sudah terpisah dengan bumbu. (minyak dah terlihat).
  4. Tambahkan air sedikit, masukkan kentang juga telur puyuhnya masak hingga air saad. Beri garam, gula, kaldu jamur. Tes rasa Balado kentang sudah siap disajikan..
  5. Sajikan sebagai variasi hidangan lauk dimeja makan...pasti semua nambah makannya. Enak....😍.

Mudah sekali bukan memasak Balado Kentang Telur Puyuh ini? Selamat mencoba.

Source : https://cookpad.com/id/resep/15426431-balado-kentang-telur-puyuh

Video Balado Kentang Telur Puyuh