Nasi Mandhi Instan Enak dan Simple Anda bisa membuat Nasi Mandhi Instan Enak dan Simple menggunakan 7 bahan dan 6 langkah. Begini cara memasaknya.

Bahan-bahan membuat Nasi Mandhi Instan Enak dan Simple

  1. Bunda butuh 1/2 kg Daging ayam filet.
  2. Siapkan 2 buah tomat merah (potong dadu).
  3. Kamu butuh 1 buah bawang bombay (cincang halus).
  4. Siapkan 5 siung bawang putih (cincang halus).
  5. Siapkan 8 sdm minyak goreng (untuk menumis).
  6. Bunda butuh + 500 ml air.
  7. Kamu butuh 1 pack Nasi Mandhi siap masak (ukuran 400gr nasi bashmati).

Step by step untuk buat Nasi Mandhi Instan Enak dan Simple

  1. Cuci bersih daging ayam, setelah itu potong dadu.
  2. Cuci bersih beras bashmati, lalu tiriskan.
  3. Siapkan bawang putih, bawang bombay, dan tomat yg sudah dipotong2.
  4. Panaskan minyak, lalu tumis bawang putih, bawang bombay, tomat hingga layu dan harum. Setelah itu masukkan ayam dan masak hingga berubah warna. Lalu masukkan air aduk dan masak hingga mendidih..
  5. Setelah mendidih, masukkan ke dalam rice cooker beserta beras bashmati dan bumbu Mandhi nya. Aduk sampai merata, dan masak seperti biasa. (Berikan kismis saat nasi sdh matang).
  6. Setelah matang, biarkan dulu selama 15 menit, lalu aduk nasi diamkan sejenak. Dan nasi siap dihidangkan.

Gampang sekali bukan memasak Nasi Mandhi Instan Enak dan Simple ini? Selamat mencoba.

Source : https://cookpad.com/id/resep/15396537-nasi-mandhi-instan-enak-dan-simple

Video Nasi Mandhi Instan Enak dan Simple